Syarat dan Ketentuan Penggunaan Situs Resmi Layanan Penerbitan dan Pencetakan Buku UncenPress
Situs resmi layanan dan penerbitan buku di UncenPress hadir sebagai platform dalam mendukung dan memudahkan para penulis, akademisi dan masyarakat umum dalam mengakses layanan penerbitan dan pencetakan buku secara online. Sebagai bagian dari Universitas Cenderawasih (UNCEN), UncenPress bertujuan untuk memberikan kemudahan dan transparansi bagi semua pihak yang ingin menerbitkan karya tulis ilmiah khususnya di wilayah Provinsi Papua dan sekitarnya. Agar penggunaan situs resmi ini berjalan dengan lancar dan sesuai dengan tujuan, terdapat beberapa syarat dan ketentuan yang harus dipahami dan diterima oleh pengguna. Hal tersebut diantaranya :
1. Akses dan Penggunaan Situs
2. Pengajuan Naskah
3. Biaya Penerbitan dan Pembayaran
4. Penggunaan Hak Cipta dan Konten
5. Penyuntingan dan Desain Bukuk
6. Distribusi dan Promosi
7. Tanggung Jawab Pengguna
8. Perubahan dan Penghentian Layanan
9. Penyelesaian Sengketa
Syarat dan ketentuan penggunaan situs resmi Layanan Penerbitan dan Pencetakan buku di UncenPress bertujuan untuk menciptakan pengelaman yang transparan, adil dan efisien bagi semua pengguna. Dengan memahami dan menyetujui syarat-syarat tersebut, pengguna dapat memanfaatkan layanan ini dengan lancar dan sukses dalam menerbitkan karya tulis mereka. Bagi pengguna yang membutuhkan informasi lanjut, dapat menghubungi tim UncenPress melalui informasi kontak yang tersedia pada situs ini.
Kamis, 27 Maret 2025. Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Cenderawasih […]
Jakarta, 29 Maret 2025 – Kementerian Kebudayaan secara resmi mengajukan Budaya Tempe, Teater Mak […]
Kota Jayapura | Provinsi Papua | Provinsi Papua Barat | Provinsi Papua Tengah | Provinsi Papua Pegunungan | Provinsi Papua Selatan
Copyright © 2025 UncenPress – All rights reserved. Developed by Team UncenPress
UncenPress Program Pascasarjana – Universitas Cenderawasih
Di peruntukkan secara khusus kepada Tenaga Pendidik (Dosen), Mahasiswa dan Tenaga Kependidikan (Staf) yang berada di lingkungan kampus Universitas Cenderawasih.
Penulis akan mendapatkan 4 exampler buku yang telah diterbitkan melalui UncenPress di lingkungan Program Pascasarjana Universitas Cenderawasih
Penulis akan mendapatkan layanan khusus dari Tim UncenPress yaitu memproseskan pengajuan dalam penerbitan International Serial Book Number (ISBN) pada per 1 judul tulisan yang akan diterbitkan.
Uncen Press memberikan E-book gratis yang dilengkapi dengan E-ISBN kepada penulis yang telah menerbitkan dan mencetak bukunya. Sehingga buku dapat diakses di semua perangkat pintar elektronik.
Hasil tulisan akan dicetak dengan kualitas Hitam-Putih khususnya pada bagian isian dalam buku. Terkecuali pada Cover Buku akan dicetak dalam keadaan berwarna.
Maksimal cetak halaman buku sebanyak 150 halaman. Jika penulis memiliki tulisan diatas 150 halaman (setelah dilakukannya layout & penyuntingan teks, gambar, tabel, grafik diagram dan sebagainya, maka akan dikenakan biaya tambahan secara administratif dan status dialihkan menjadi Non-Paket.
Hasil tulisan yang akan dicetak dengan ukuran standar Internasional yaitu UNESCO (15,4 cm x 23 cm )
Penerbit (UncenPress) akan memberikan jaminan berupa hak pendapatan atau keuntungan dari hasil penjualan buku/referensi bacaan atas karya intelektual miliknya, melalui perjanjian kontrak yang telah disetujui antar Penerbit UncenPress dengan Penulis.